
Bengkulu, Siapa yang tidak mengenal
Provinsi Bengkulu? Provinsi yang terletak di pulau Sumatera dan termasuk area
Sumatera bagian Selatan ini merupakan salah satu provinsi yang besar akan kaya
dengan alam dan pariwisata nya. Tetapi ada beberapa orang yang tidak mengetahui
dimana letak provinsi ini.
Bengkulu merupakan wilayah yang terdiri dari
kerajaan-kerajaan kecil berdasarkan etnis seperti Kerajaan Sungai Serut,
Kerajaan Selebar, Kerajaan...