Kamis, 14 Desember 2017

Gegar Budaya Mahasiswa Baru Asal Padang

Oleh: Agus Yuliandrie             Nama saya Agus Yuliandrie, seorang pemuda berdarah Minang yang berasal dari kota kecil yang berada di kabupaten AGAM yaitu Lubuk Basung. Saya lahir di Ranah Minang Suku GUCI yang merupakan salah satu suku di indonesia yang terletak di Provinsi Sumatra Barat.             Pada tahun 2017 tepatnya pada bulan Agustus saya lulus...

Minggu, 03 Desember 2017

Malas Saat Belajar? Bagaimana mau sukses?!

Hai sahabat kampus! Pernah nggak sih kalian merasa malas? Atau mungkin sering? Kira-kira apa aja sih penyebab malas itu? Dan bagaimana cara mengatasinya? Malas adalah kondisi dimana seseorang sedang tidak bergairah dalam melakukan sesuatu. Ketidakmampuan seseorang dalam mencegah rasa malasnya itu dapat mengakibatkan terhambatnya pencapaian kesuksesan. Malas biasanya melanda di berbagai kalangan usia. Namun, kebanyakan malas justru banyak melanda...

PILIHAN

Oleh: Amma Sabrina Mashitah foto: pinterest “Sayang sekali ya, dengan nilai setinggi itu”. “Kalau jadi kamu, aku mungkin sudah mendaftar di Perguruan tinggi di Ibu Kota“. Aku hanya mengulum senyum mendengar ucapan kedua temanku sembari berseloroh. “Aku itu gampang sekali homesick tahu, dan itu merepotkan. Kuliah di Ibu kota dan jauh dari orang tua? Rasanya pundakku belum kuat untuk menanggungnya haha “. Tawaku terdengar canggung....